Lompat ke konten
Beranda » Partisi Ruangan » Jual Partisi Ruangan Minimalis

Jual Partisi Ruangan Minimalis

Jual Partisi Ruangan – Memiliki area privasi dalam rumah tentunya merupakan hal yang di perlukan setiap orang.

Agar setiap aktivitas yang di kerjakan tidak terganggu dengan yang lain. Hal demikian dapat terwujud apabila terdapat sekat atau pembatas pada ruangan.

Pembatas atau partisi ruangan, menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk memisahkan antar satu ruang dengan ruang yang lainnya.

Baca Juga :  Tips Menata Dapur Sempit Agar Terlihat Luas dan Rapih

Dengan menggunakan partisi ruangan juga akan menambahkan estetika dari sebuah ruangan.

Tentunya pilihlah desain partisi yang sesuai dengan interior rumah Anda. Serta pilihlah bahan material yang pas untuk partisi Anda.

5 Macam Partisi Ruangan

1. Desain Sekat Ruangan dengan Kayu

partisi rungan dengan kayu

Kayu menjadi bahan sekat ruangan yang paling umum di gunakan di rumah bernuansa rusticatau etnik ala pedesaan.

Selain itu, material kayu pun bisa kombinasikan dengan material lain sebagai sekat.

Semisal kamu bisa menggunakan sekat berbahan gipsum dengan material kayu sebagai bingkai sekat.

2. Desain Sekat Ruangan dari Bambu

partisi runagan dengan bambu

Jika bosan dengan material kayu, kamu bisa menggunakan material bambu.

Sama dengan kayu, material bambu juga cocok untuk rumah bernuansa etnik ala pedesaan.

Baca Juga :  5 Furniture untuk Interior Ruang Tamu Minimalis

Barisan bambu yang di jajarkan dan di ikat bakal membuat ruang terasa lebih natural dan hangat.

Kamu bisa menggunakan bambu sebagai sekat ruang tamu, kamar mandi, dan dapur.

3. Desain Sekat Ruangan Minimalis dari Kaca

partisi ruangan dengan kaca

Desain sekat yang terbuat dari kaca dapat membuat seolah-olah rumah tak memiliki sekat.

Sekat jenis ini biasanya di gunakan di kantor, agar ruangan tidak terkesan sempit meski banyak aktivitas karyawan.

Meski begitu, tidak jarang partisi kaca di gunakan di rumah tinggal.

Desain sekat dari kaca juga terdapat banyak varian.

Ada yang berbentuk seperti akuarium, ada yang menggunakan bingkai kayu, dan ada juga partisi tanpa bingkai.

Baca Juga :  Gambar Interior Rumah Minimalis Gaya Skandinavia

Selain minimalis, bahan partisi ruangan dari kaca akan memberikan kesan modern dan futuristik.

Laman: 1 2