Lompat ke konten
Beranda » Produk » Dekorasi Rumah » Karpet » Mengetahui jenis karpet pada ruangan

Mengetahui jenis karpet pada ruangan

Mengetahui jenis karpet itu susah-susah mudah karena tidak semua orang apalagi orang yang awam mengenal tentang karpet.

pada artikel ini kami akan menerangkan cara mengetahui jenis karpet pada ruangan agar saat anda membelinya anda sudah tidak perlu bingung lagi,

Mungkin banyak yang tidak tahu bila karpet terdiri dari banyak kategori khusus dalam pembedaannya. berbicara tentang karpet, orang lebih sering melihatnya dari ukuran ketebalan.

Rata-rata orang mencari karpet yang tebal karena terasa lebih empuk ketimbang yang tipis. Tebal tipis karpet ini ada karena perbedaan material dan strukturnya.

yuk kita simak cara mengetahui jenis karpet pada setiap ruangan

1. Karpet Meteran

karpet meteran secara umum sangat banyak di gunakan untuk berbagai ruangan di pasang seperti perkantoran, apartemen, hotel. ketebalan karpet cukup bervariasi mulai dari 0.5 cm – 1.5 cm, memiliki banyak pilihan motif dan warna.

Ketebalan karpet pun bervariasi. Begitu juga untuk harga,  sangat bervariasi, low to high budget.

2. Karpet Permadani

karpet permadani secara umum sangat banyak di gunakan pada rumah karena memiliki banyak motif dan warna sehingga membuat rumah terlihat cantik. ukuran karpet permadani cukup bervariasi mulai dari 115 x 155 cm – 260 x 330 cm,.

Ketebalan karpet pun bervariasi. Begitu juga untuk harga sangat bervariasi sesuai dengan ketebalan karpet serta merknya.

Baca Juga :  Cara memilih karpet untuk kamar tidur

3. Karpet Custom

karpet custom secara umum sangat banyak di gunakan untuk berbagai ruangan terpasang seperti perkantoran, tangga, lift, masjid.

ketebalan karpet cukup bervariasi mulai dari 10 mm – 16 mm, untuk ukuran dan motif bisa sesuai keinginan . Begitu juga untuk harga,  sangat bervariasi.

Jika Anda berminat untuk memesan karpet custom untuk rumah Anda, Anda dapat mengunjungi HJ Kreasindo.

Untuk informasi lebih lengkapnya, kunjungi website hjkreasindo

Atau langsung hubungi kontak di bawah ini :

HP. 0812-9485-9090

E-mail : ditehm@hernadhijaya.co.id